Kamis, 02 November 2017

Tugas 2 Sistem Pakar

Pengertian Sistem Pakar


Sistem Pakar adalah program kecerdasan buatan yang menggabungkan basis pengetahuan dengan inferensi. Ini merupakan spesialisasi perangkat lunak tingkat tinggi yang berusaha menduplikasikan fungsi seorang pakar dalam satu bidang keahlian.

Sistem pakar (expert system) adalah sistem yang berusaha mengapdosi pengetahuan manusia ke komputer, agar komputer dapat menyelesaikan masalah seperti yang biasa dilakukan oleh para ahli. Sistem pakar yang baik dirancang agar dapat menyelesaikan suatu permasalahan tertentu dengan meniru kerja dari para ahli.